Model List Gypsum Untuk Dinding, Harga Serta Kelebihan dan Kekurangan

Berbagi Yuk!

Ada banyak cara yang bisa digunakan buat mempercantik hunian rumah anda tersebut bukan? salah satunya adalah dengan memasang list gypsum untuk dinding. Dengan adanya lis inilah ternyata jauh lebih menarik dibandingkan dengan jenis biasanya. Bahkan membuat dinding terlihat jauh lebih berwarna dan mewah.

list gypsum untuk dinding

Tidak hanya itu saja, kehadiran dari list inilah ternyata juga berperan sebagai ornament gypsum dinding juga. Adapun fungsi dari kehadiran elemen ini pada konstruksi bangunan adalah sebagai penghubung antara plafon dengan dinding. Bukan hanya mampu membuat struktur bangunan terlihat lebih kokoh tetapi keberadanannya juga membuat tampilan rumah lebih menari.

Baca Juga : Warna Plitur Pintu Kayu Jati

Model Gypsum Dinding

Untuk inspisrasi Anda dalam membuat ornamen gypsum dinding, berikut kami berikan beberapa model gypsum pada dinding tembok rumah yang semoga bisa menginspirasi Anda.

judul gambar
model gypsum dinding
Model gypsum dinding minimalis

Berikutnya model gypsum pada dinding tembok jika dibuat full sampai atas tembok ruangan, seperti gambar dibawah ini.

ornamen gypsum dinding
Oornamen gypsum dinding minimalis full

Model gypsum lainnya bisa dilihat seperti berikut ini.

model gypsum dinding

model gypsum dinding

model gypsum dinding

model gypsum dinding

Tips Dalam Memilih List Gypsum Untuk Dinding Yang Terbaik

Tips Dalam Memilih List Gypsum Untuk Dinding Yang Terbaik

Kehadiran dari jenis gypsum untuk dinding inipun memang semakin menjamur belakangan ini di pasaran. Bahkan anda bisa menemukannya dengan mudah ketika mendatangi pusat bangunan di perkotaan ataupun hampir di setiap area.

Bagi anda yang ingin menghadirkan kesan mewah dengan adanya penggunaan lis ini, maka sebaiknya harus memperhatikan tips dalam memilihnya terlebih dahulu. Sebab bukan hanya berperan sebagai pemberi kesan mewah saja tetapi ternyata juga membuat bangunan akan jauh lebih kokoh. Tidak ingin bukan apabila salah dalam memilihnya? Berikut beberapa hal dimana harus diperhatikan.

1. Tentukan Ukuran dari List

Tentukan Ukuran dari List

Hal paling utama yang harus diperhatikan ketika akan membeli jenis lis ini adalah menentukan ukurannya terlebih dahulu. Ukuran dari gypsum dinding sendiri memang sangat beragam mulai dari 2,2x 4 cm, 2,2 m x 4 cm, 2,2 m x 8 cm, masih banyak lagi.

Perlu diingat bahwa ukuran gypsum dinding ini sendiri memang harus disesuaikan dengan kebutuhan yang dimiliki oleh masing-masing pengguna. Dan jangan lupa juga sesuai dengan ukuran bangunan dari hunian anda tersebut.

2. Tipe Yang Tepat

Selain ukuran, tipe dari list inipun juga sangat penting untuk diperhatikan dengan baik. Ada banyak pilihan lis dengan model gypsum dinding yang ada di pasaran. Mulai dari tipe terbaru hingga lama dapat ditemukan dengan mudah. Jika anda suka dengan kesan minimalis tanpa banyak detail, maka model tanpa motif bisa menjadi pilihannya.

Adapun beberapa modelnya yang cukup popular di pasaran di antaranya adalah motif bayam, beringin, mawar, piano dan masih banyak lagi. Motif inilah sebaiknya harus disesuaikan juga dengan kebutuhan masing-masing konsumen.

3. Harga

Tips lainnya agar anda bisa menemukan produk terbaik adalah dengan melihat harganya terlebih dahulu. Harga ini sendiri memang sangat penting dijadikan bahan pertimbangan karena akan mempengaruhi berapa total biaya keseluruhan yang harus dikeluarkan tersebut.

Perlu diingat bahwa harga list gypsum dinding ini sendiri memang sangat beragam dan biasanya akan ditentukan oleh ukuran yang ditawarkan. Yakni mulai dari 16 ribu hingga 50 ribuan per batangnya.

4. Pastikan Membelinya Di Tempat Terpercaya

Terakhir, pastikan anda membeli list tersebut di tempat terpercaya dan mempunyai reputasi bagus. Perlu diingat bahwa keberadaan dari penjual inipun sangat berpengaruh besar terhadap kualitasnya nanti. Jangan sampai anda membelinya di tempat abal-abal karena jelas akan merugikan anda di kemudian hari bukan?

Baca Juga :

Kelebihan dan Kekurangannya

kelebihan dan kekurangan dinding gypsum

Apabila anda ingin menerapkan jenis list ini untuk dinding maka perlu mengetahui apa sajakah kelebihan sekaligus kekurangan yang ada didalamnya tersebut. Sebab ini dapat dijadikan sebagai bahan referensi konsumen sebelum memutuskan membelinya.

1. Kelebihan

Adapun beberapa kelebihan yang ditawarkan oleh jenis ini adalah harganya relatif cukup murah, mudah didapatkan, mempunyai motif yang sangat beragam hingga tampilannya menarik sekaligus mewah. Bahkan anda juga bisa mendesainnya dengan model bertingkat terutama apabila ingin menghadirkan hunian mewah.

2. Kekurangan

Kendati menawarkan segudang kelebihan didalamnya, ternyata terdapat kekurangan dinding gypsum dimana dapat dijadikan sebagai bahan pertimbangan. Dimana biasanya keberadaannya tidak tahan air, mempunyai tampilan yang mudah kusam, sensitive terhadap benturan hingga perawatannya harus berkala.

Ketahui :

Keberadaan dari list gypsum dinding memang akan membuat tampilannya jauh lebih menarik dibandingkan dengan dinding polosan. Namun, perlu diingat apabila ingin menerapkan keberadaannya harus memperhatikan banyak hal. Dengan begitu pastinya list gypsum untuk dinding akan membuat tampilan rumah semakin menarik.


Berbagi Yuk!

Leave a Comment