Desain Model Jendela Rumah Minimalis Modern Minimalist Design

Berbagi Yuk!

Salah satu bagian yang tidak dapat dilupakan dalam membuat rumah yaitu jendela, desain jendela rumah minimalis modern minimalist design masa kini yang populer dapat dijadikan referensi untuk membuat rumah Anda menjadi lebih indah.  Anda bisa menerapkan pada  berbagai tempat seperti jendela kaca minimalis modern, model jendela kaca depan, model jendela rumah  bagian depan minimalis  dan model jendela ruang tamu. Berikut ini adalah beberapa model jendela bagian depan 2022 yang dapat Anda jadikan pertimbangan untuk menjadi pilihan sebelum membuat rumah.

desain jendela rumah minimalis modern minimalist design

Tujuan Membuat Desain Jendela Rumah Terbaik

model jendela rumah bagian depan minimalis

  • Membuat rumah menjadi lebih estetik tampilannya
  • Rumah jadi lebih propsional
  • Rumah nampak beda dari yang lainnya
  • Memberikan kenyamanan saat berada di dalam rumah

Baca Juga : Profil Jendela Rumah Klasik 

Model Jendela Rumah Masa Kini

1. Desain jendela rumah minimalis modern sliding

Model Jendela Sliding

judul gambar

Desain jendela rumah minimalis modern sliding

 

Jendela rumah minimalis modern sliding

Jendela kaca minimalis modern dengan jenis sliding door atau jendela geser banyak digunakan saat ini. Di samping tampilannya yang terlihat elegan cara pengaplikasiannya juga sangat praktis  dan tentunya tidak gampang rusak seperti model jendela dengan menggunakan engsel. Sliding door ini paling banyak Anda temui pada rumah yang minimalis hingga rumah mewah,

2. Desain jendela rumah pivot minimalis

Jendela rumah pivot minimalis.

Desain jendela rumah pivot minimlis.

Model jendela depan rumah minimalis ini juga begitu unik karena dapat dilihat dari namanya bahwa jendela ini cara pengaplikasiannya dapat dengan cara diputar dan dibuka ke segala arah. Engsel yang ada pada jendela ini biasanya terdapat pada tengah daun jendela sehingga dapat dibuka ke berbagai arah. Desain jendela tersebut sangat cocok diterapkan pada hunian rumah yang minimalis bertingkat supaya tidak banyak ruangan yang digunakan ketika jendela tersebut dibuka nantinya.

3. Desain Jendela Rumah Transom

Desain Jendela Rumah Transom

Jendela Rumah Transom

Desain jendela rumah minimalis modern yang satu ini sangat cocok digunakan untuk berbagai desain rumah Anda. Jendela dengan model transom ini menggabungkan beberapa model dan bentuk yang modern dalam sebuah kesatuan, walaupun terlihat simple tetapi untuk peletakan desain jendela yang seperti ini memerlukan area yang luas.

4. Desain jendela rumah bagian depan minimalis modern single dan double hung

Single hung window

Desain jendela rumah bagian depan minimalis modern single hung

Jendela double hung

Desain jendela rumah minimalis modern ini untuk penggunanya di Indonesia masih terbatas karena model jendela ini masih banyak digunakan dalam gaya Eropa. Model jendela rumah bagian depan minimalis sangat cocok digunakan bagi Anda yang ingin mempunyai rumah dengan gaya barat.Untuk cara membuka jendela tersebut pun juga cukup mudan, Anda hanya perlu untuk menggeser jendela tersebut ke bagian atas atau juga bisa ke bagian bawah.

Baca Juga :

5. Desain Jendela rumah minimalis modern swing

Desain Jendela rumah minimalis modern swing

Desain Jendela rumah minimalis modern swing.

Desain jendela seperti ini sangat umum digunakan untuk berbagai macam bentuk hunian rumah. Type jendela ini sangat pas digunakan sebagai model jendela kamar depan Anda.

6. Desain jendela rumah minimalis awning

Desain jendela rumah minimalis awning

Jendela rumah minimalis awning

Desain jendela rumah minimalis modern awning lebih tepat digunakan di sekolah-sekolah khususnya di ruang kelas karena pada posisi engsel jendela jenis ini berada di bagian atas. Dan pada sisi bagian bawah juga dapat dibuka dan ditutup, type jendela ini tidak menutup kemungkinan untuk digunakan di rumah juga karena sangat cocok apabila jendela ini berada pada ruang yang terbatas.

7. Desain jendela rumah minimalis lengkung

Desain jendela rumah minimalis lengkung

Desain jendela rumah minimalis lengkung

Desain jendela rumah minimalis modern lengkung sesuai dengan namanya yang berbentuk melengkung pada bagian atasnya, ini sering dipadu padankan dengan material berbahan kaca dan aksen garis pada bagian tengah jendela. Desain jendela ini juga cocok digunakan bagi Anda yang salah satu bagian rumahnya ingin terlihat menarik dan terkesan romantis. Dapat digunakan untuk model jendela ruang.

Ketahui :

Desain jendela rumah minimalis diatas menjadi rekomendasi bagi Anda dalam mendesain sebuah rumah. Semoga dengan adanya artikel ini dan ulasan yang telah dibahas di atas, dapat menambah pengetahuan dan pemahaman Anda mengenai desain jendela yang tepat untuk digunakan di rumah Anda. Jangan lupa selalu pertimbangkan model dan keamanan material yang ingin digunakan supaya tidak ada kesalahan.


Berbagi Yuk!

Leave a Comment